Babinsa Koramil 01 Kota Tuban Tanamkan Disiplin Siswa Lewat Pelatihan PBB

    Babinsa Koramil 01 Kota Tuban Tanamkan Disiplin Siswa Lewat Pelatihan PBB

    TUBAN, – Pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) sebagai wujud latihan fisik guna membentuk sikap, kedisplinan, kekompakan, loyalitas dan kepedulian, rasa persatuan dan rasa tanggungjawab sejak dini, Babinsa Koramil 01 Kodim 0811 Tuban memberikan pelatihan dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi MA Ash-Shomadiyah Tuban.

    Dalam arahannya, Babinsa Kelurahan Kingking Serda Zainal Abidin disela-sela kegiatan Senin (26/09/2022) menjelaskan, inilah langkah awal bagi anak-anak sekolah untuk mengenalkan kedisplinan dan suatu latihan awal untuk membela negara.

    Dengan adanya pelatihan PBB diharapkan para siswa dapat mengerti maksud dan tujuan dari pelatihan PBB tersebut sehingga nantinya mampu menerapkannya di sekolah maupun di lingkungan tempat tinggal masing-masing.

    Menurutnya, PBB juga memiliki manfaat yang sangat berguna bagi anak-anak sekolah yaitu melatih daya konsentrasi, mendorong belajar tentang solidaritas tim, belajar mendengar dan patuh serta belajar untuk diam dan mengatur emosi.”jelasnya

    Adapun maksud diberikannya materi Peraturan Baris Berbaris pada siswa siswi adalah memberikan suatu latihan awal dalam membela negara, menanamkan rasa disiplin pada siswa, menumbuhkan rasa kebersamaan di antara teman.

    Ia menambahkan, tujuan PBB untuk siswa untuk menumbuh sikap jasmani yang tegap dan tangkas, rasa persatuan dengan rekan, sikap disiplin sehingga dengan demikian senantiasa dapat mengutamakan kepentingan tugas di atas kepentingan individu dan secara tidak langsung akan tertanam rasa tanggung jawab pada siswa.

    “Saya berikan pelajaran disiplin dan gotong-royong di saat melakukan pelajaran PBB dalam bentuk teori serta diberikan pemantapan wawasan kebangsaan dulu sebelum masuk ke materi praktek, agar mereka bisa mengambil banyak hal positif dari pembelajaran PBB ini, “imbuh Babinsa.

    Sementara itu Ahmad siswa MA Ash-Shomadiyah mengucapkan banyak rerima kasih kepada Bapak TNI dari Koramil Kota Tuban, ”dengan harapan kegiatan ini sebagai bekal kami dan teman-teman kami sebagai pondasi ke jenjang sekolah yang lebih tinggi. (Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0811 Cup Digelar, Bupati Tuban: Tetap...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 19 Montong Tuban Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Ketahanan Pangan,  Zona Bakamla Tengah Tanam 10.000 Bibit Cabai
    Sukseskan Kelancaran BLT, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Kawal Warganya Yang Tidak Mampu
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Peringati Hari Juang TNI AD Ke – 79, Kodim 0811/Tuban Menggelar Ziarah Rombongan Di TMP Ronggolawe
    Tingkatkan Semangat Kebangsaan, Anggota Kodim 0811/Tuban Latihkan Dasar Peraturan Baris Berbaris SMPN 1 Semanding
    Pekan Olahraga Wanita Provinsi Jatim 2024, Atlit Putri Anggota Kodim 0811/Tuban Raih Prestasi Juara 2 Di Ajang Lomba Tolak Peluru
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sukseskan Kelancaran BLT, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Kawal Warganya Yang Tidak Mampu
    Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Bersama Sakawira Kartika Dan Masyarakat Dalam Rangka Persiapan Festival Pesisir Pantai Tuban Tahun 2024
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Penuhi Kebutuhan Bagi Kelangsungan Hidup Masyarakat, Babinsa Tuban Koramil 0811/19 Montong Perbaiki Sumber Mata Air Krawak
    TNI Manunggal Dengan Rakyat, Karya Bakti Koramil 0811/05 Rengel Bersihkan Sendang Beron
    Pimpin Apel Pagi, Danramil 0811/09 Jatirogo Cek Seluruh Kendaraan Bermotor Maupun Penggunaan Knalpot Brong
    Bantu Kesulitan Rakyat, Babinsa Koramil 09 Jatirogo Bersama Rakyat Bahu Membahu Membangun Rumah Mbah Suminah

    Ikuti Kami